Kamis, 20 Februari 2014

Kata2 Mutiara Motivasi


http://kata-kata-mutiara.org/wp-content/uploads/2012/11/kata2-mutiara-11.jpg 

“Pepatah adalah kalimat singkat berdasarkan pengalaman panjang” (Miguel De Cervantes)
“Cara pertama untuk mengukur kecerdasan seorang penguasa adalah melihat siapa orang – orang di sekitarnya” (Machiavelli)
“Jika anda mempekerjakan orang – orang yang lebih pintar dari anda, anda membuktikan anda lebih pintar dari mereka” (R.H Grant)
“Bumi ini bulat. Tempat yang tampak seperti akhir, kemungkinan juga tepat menjadi sebuah awal” (Ivy Baker)
“Selalu buat rencana dan percaya padanya. Tak ada yang terjadi secara kebetulan” (Chuck Knoz)
“Jika anda mengadili orang lain, anda tak akan punya waktu untuk mencintai mereka” (Bunda Teresa)
“Orang – orang pergi untuk mencari tahu gunung – gunung, besarnya ombak lautan, panjangnya sungai – sungai, luasnya samudera, gerakan berbentuk lingkaran dari bintang – bintang, tapi melewati diri mereka sendiri tanpa bertanya” (Santo Agustinus)
“Jika dalam melakukan segala sesuatu anda sungguh – sunggu memegang prinsip “dengan sepenuh hati”, niscaya anda dapat mengerjakan hal – hal yang luar biasa” (Norman Vincent Peale)
“Manusia memperlakukan peluang seperti kelakuan anak – anak di tepi pantai. Mereka mengisi tangan kecil mereka dengan pasir dan lalu membiarkan bulir – bulir jatuh satu persatu sampai lenyap semuanya” (T. Jones)
“Penundaan adalah kuburan di mana peluang dikuburkan” (Okta)
“Kita menyambung hidup dengan apa yang kita peroleh, tapi kita menghadirkan kehidupan dengan apa yang kita berikan” (Winston Churcill)
“Cara untuk memulai adalah berhenti berbicara dan mulai melakukan sesuatu” (Walt Disney)
“Anda harus waspada dengan kesenangan. Pastikan ada menikmatinya dan bukan dikendalikannya” (Engelbert Huperdinck)
“Penyakit dapat dipandang sebagai panggilan untuk transformasi diri lewat metamorfosis, transisi dari kematian diri yang lama dalam kelahiran diri yang baru” (Tom O.Connor,Penderita ARC)
“Bila sekedar mendengar, saya akan lupa. Setelah melihat, berulah saya bisa mengerti. Dan setelah mengerjakan, barulah saya bisa memahami” (Peribahasa Cina)
“Sukses menghasilkan sukses, sama seperti uang menghasilkan uang” (Nocolas De. Chamfort)
“Rahasia sukses sebenarnya adalah semangat. Ya, lebih dari semangat adalah bersemangat. Saya suka melihat orang bersemangat. Apabila mereka bersemangat mereka membuat hidup mereka sukses” (Walter P. Crysler, Pendiri Crysler Corporation)
“Satu – satunya sukses yang diraih sebelum bekerja hanya ada di kamus saja” (Donald Kendall, Mantan Presiden Komisaris Pepsi Co.)
“Sukses datang dari fokus yang terus menerus pada pembaharuan” (Gary Tooker, Presdir Motorola)
“Saya tidak mengetahui fakta yang membesarkan hati selain dari kemampuan manusia yang tidak diragukan untuk meningkatkan taraf kehidupannya melalui usaha yang sadar” (Thoreau)
“Kita memilih kebahagiaan – kebahagiaan dan kesedihan – kesedihan kita, jauh sebelum kita merasakannya” (Kahlil Gibran)
“Dengan reputasi anda dengan membantu orang lain membangun reputasi mereka” (Anthony J.D Angelo)
“Buat keputusan sekarang, jika memungkinkan , kendati bertindaknya di kemudian hari. Keputusan yang direvisi selalu lebih baik dibanding yang dibuat pada detik terakhir” (William B. Given Jr)
“Tiga kriteria yang harus dimiliki seorang pemimpin. Pertama,  Integritas,  kejujuran dan karakter yang kuat. Kedua, kemampuan atau kompetensi. Ketiga, akseptabilitas” (Solahudin Wahid)
“Guru yang biasa – biasa, berbicara. Guru yang bagus, menerangkan. Guru yang hebat, mendemonstrasikan.Guru yang agug, memberi inspirasi” (William Arthur Ward, Jurnalis)
“Kesengsaraan menghasilkan ketekunan. Ketekunan menghasilkan watak dan watak menghasilkan harapan” (Pepatan Roma)
Semakin lama kita hidup, semakin kita menemukan bahwa kita mirip dengan orang lain” (Oliver Wendell Holmes)
“Intuisi hanya diberikan kepada orang yang sudah melakukan persiapan lama untuk menerimanya” (Louis Pasteur)
“Setiap sukses dibangun dari kemampuan untuk melakukan yang baik daripada cukup baik” (Retno)
“Saya selalu sadar bahwa tingkat kecepatan seorang bos adalah tingkat kecepatan timnya” (Lee Lacocca)
“Hal yang terbaik adalah tidak merasa takut akan apapun, karena kita adalh duta dari Kebenaran, dan segala hal yang palsu pasti berembus cepat atau lambat. Itulah semua yang harus anda percayai” (Guru Ching Hai)
“Jangan menunggu keadaan yang ideal. Jangan juga menunggu peluang – peluang terbaik. Keduanya tak akan pernah datang” (Janet Erskine Stuart)
“Berbuat baik untuk dunia dibanding yang dibuat dunia untuk kita, itulah sukses” (Henry Ford)
“Pikiran tanpa isi adalah kosong, intuisi tanpa konsep adalah buta” (Immanuel Kant)
“Hidup adalah jalan satu arah dan kita tak pernah bisa berbalik” (Azzahra)
“Orang yang tersenyum selalu lebih kuat daripada orang yang marah” (Pepatah Cina)
“Jangan kikir terhadap orang – orang yang bekerja untuk anda. Seringkali dalam dunia usaha, orang terlalu fokus untuk mewujudkan apa yang diinginkan pemegang saham dan cenderung untuk melupakan penggerak utama agar usaha itu bisa sukses setiap hari – yaitu para pegawai” (David Neeleman)
“Kalau misalnya saya kuliah lagi, saya hanya akan berkonsentrasi pada dua bidang: belajar menulis dan belajar bicara di depan umum. Dalam hidup ini tidak ada yang lebih penting selain kemampuan berkomunikasi dengan efektif” (Gerald Ford)
Comments
0 Comments